Resep Tumis Buncis Tempe Enak

Resep Tumis Buncis Tempe Enak - Resep Tumis Buncis Tempe Enak berbicara mengenai masakan yang satu ini tentu akan membuat kita menjadi semangat lagi untuk menunggu siang hari nanti untuk segera mencicipi masakan Tumis Buncis Tempe enak ini di Rumah, Namun sebelum anda mencicipi masakan Tumis buncis Tempe tersebut tentunya anda harus bisa membuatnya sendiri di rumah bukan, tidak mungkin bukan anda tidak bisa membuatnya tapi anda ingin mencicipinya di Rumah, Kecuali anda mempunyai Asisten yang handal dalam urusan masak memasak, Nah karena Itu pada kesempatan kali ini kami dari blog Menu Makan Malam memberikan artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini yang mudah-mudahan nantinya anda bisa memperaktekan di sela-sela waktu Sibuk anda yang sedang anda Jalani saat ini di tempat kerja atau pun di Tempat lainnya.Tumis Kacang Buncis dan Tempe ini adalah Masakan yang merupakan masakan sederhana yang untuk membuatnya tidaklah di perlukan Keahlian khusus sehingga saya yakin untuk anda yang pemula sekali pun jika telah usai membaca artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini anda akan bisa membuatnya dengan Hasil yang Maksimal atau pun kalau belum maksimal paling tidak sudah jadilah masakan tumis buncis tempe anda yang siap untuk di sajikan di hadapan keluarga tercinta anda, Nah oleh karena itu pada kesempatan kali ini saya mencoba untuk bertanya apakah anda tertarik untuk mencoba untuk menjajal Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini hari ini juga. Jika Iya adalah lebih baik jika anda membaca setiap Instruksi yang Akan kami berikan dalam memuat Tumis Buncis ini nantinya.
Mengenai bahan-bahan Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini tergolong cukup mudah untuk di dapatkan ya, Anda tidak perlu jauh-jauh untuk pergi ke pasar Tradisional untuk mendapatkannya Karena anda bisa menemukan Atau pun membeli bahan-bahan Untuk membuat Masakan Tumis Buncis Tempe pada Penjual sayur keliling yang biasanya datang setiap Pagi, atau pun untuk anda yang tinggal di Desa anda bisa membelinya di Warung-warung terdekat yang mana setiap harinya anda belanja untuk membeli kebutuhan sehari-hari, Bagai mana Tertarik untuk segera menjajal Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini di rumah untuk hari ini juga.??

Selain itu Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini juga kami berikan untuk melengkapi resep sebelumnya yang pernah kami berikan pada kesempatan yang lalu, yang mana telah di coba oleh teman-teman blog Menu Makan Malam yakni Resep Ikan Gurame Bakar Bumbu Kecap, Nah untuk anda yang sudah tak sabar ingin segera mencoba untuk memperaktekan artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini mari langsung saja kita lihat bahan-bahan dan Cara Membuat Masakan Tumis Buncis Tempe di Bawah ini.

Resep Tumis Buncis Tempe

Resep Tumis Buncis Tempe Enak


Bahan Tumis Buncis Tempe :

  • 250 gm Kacang buncis, potong 2 cm, belah tapi tidak putus.
  • 2 bungkus Tempe daun, dipotong tipis, 1/2x2cm
  • 2 buah cabe hijau besar, iris
  • 4 siung Bawang merah, iris tipis
  • 2 siung Bawang Putih, iris tipis
  • 1 cm Lengkuas, geprek
  • 2 lembar Daun salam
  • 1 sdm Kecap manis
  • Minyak untuk menumis
  • Garam lada secukupnya

Cara Membuat Tumis Buncis Tempe :

  1. Panaskan minyak dengan menggunakan pengorengan atau panci ukuran sedang, tumis lengkuas, daun salam, bawang putih Dan bawang merah dan cabe.
  2. Setelah harum, masukkan tempe dan buncis aduk2 dan tumis hingga masak.
  3. Tambahkan kecap, bumbui dengan garam dan merica, Setelah rasanya ok, angkat dan sajikan selagi panas.


Demikianlah artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini yang coba kami usung ke hadapan anda semua yang semoga saja bisa menjadi manfaat bagi anda dan keluarga anda, bagi saya dan juga blog Menu Makan Malam ini dan Semoga juga bermanfaat untuk sesama sepanjang masa, Maka dari itu kami menyarankan anda untuk membagikan artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak ini kepada teman-teman anda melalui media sosial seperti Facebook dan Juga twitter sehingga nantinya artikel Resep Tumis Buncis Tempe Enak bisa bermanfaat untuk sesama, Sekian Terima Kasih.

0 komentar